Siapa pernah menanam di kebun? tanaman apa yang kamu tanam? Bisakah kalian sebutkan tanaman apa saja yang bisa ditanam dan tumbuh di kebun?
Melalui spinner ini kita akan melihat contoh-contoh tanaman yang bisa kita tanam dan tumbuh di kebun. Ternyata ada banyak loh, mulai dari tanaman bunga, tanaman buah, tanaman umbi, hingga tanaman sayur.
Nah, tanama apa yang mau kamu tanam? Yuk kita pergunakan lahan yang ada di kebun kita dengan menanam tanaman.