Tahukah kalian ada benda apa saja di angkasa? Di angkasa ada banyak sekali benda-benda langit seperti planet, matahari, bulan, bintang, dan ada juga roket yang membawa para astronot ke angkasa.
Perhatikan gambar benda-benda yang ada di angkasa ini. Masing-masing ada dua gambar yang sama. Sekarang ajak anak Anda untuk menarik garis dari benda yang ada di sebelah kiri menuju benda yang sama yang ada di sebelah kanan.