Detil Pelajaran

Mengenal Simbol Pancasila

Pancasila adalah dasar negara kita. Sudahkah kalian mengetahui isinya?

Penjelasan:

Pancasila berarti lima sila. Ini merupakan dasar ideologi atau pegangan dalam kehidupan berbangsa dan bernegara bagi seluruh rakyat Indonesia. Setiap sila di dalam Pancasila memiliki simbol tertentu dan makna yang mendalam. Sebagai bangsa Indonesia, kita harus mengetahuinya.

Lembar aktivitas ini mengajak anak menjodohkan antara lambang setiap sila pada Pancasila dengan isi dari sila tersebut. Jangan sampai terbalik ya..

Bagikan ini:

Info Materi Ini

Bidang:

Level:

Kelas 1 SD

ke

Kelas 3 SD

Berapa Halaman:

1

Termasuk dalam Paket:

Tinggalkan Balasan

Powered By MemberPress WooCommerce Plus Integration
Anda mencoba mendownload file Standar file, tetapi sisa download Anda tidak ada – silahkan pesan paket download lagi dari Paket Kami untuk mengisi ulang download Anda.
Anda akan mengurangi 1 file dari XX sisa download file Paket Standar. Lihat saldo download.